Gerakan Tarian Nusantara Dan Kesehatan. ( Nusantara Dance Movement And Health.)
Gerakan Tari Saman
Putar lengan kiri ke atas dalam, letakkan di depan dada tundukan badan kedepan, lengan kanan kebelakang dengan posisi telapak tangan menghadap ke atas dan lengan kiri di tarik ke atas, lakukan gerakan tersebut sebanyak 5 kali dan kebalikkannya.
Manfaat dari gerakan ini adalah membuka saraf di pinggang (saraf kejepit di tubuh bagian bawah),saat mulai gerakan tarik nafas melalui hidung sehalus mungkin dan dalam, kemudian di tahan sejenak pada posisi akhir selama 10 hitungan lalu nafas di hembuskan melalui hidung dan kembali pada posisi awal.
Gerakan Tari Kecak
Posisi duduh simpuh dengan jari kaki di tekuk, lakukan seperti tarian kecak yaitu, kedua lengan keatas dan kedua pergelangan tangan di lambai lambaikan selama 5 menit.
Gerakan ini bermanfaat untuk membuang sumbatan sumbatan sekitar leher dan ketiak yang menyebabkan pembengkakkan pada kelenjar selain itu untuk meningkatkan imunitas atau daya tahan tubuh ,saat melakukannya pernafasan melalui hidung.
Gerakan Tari Tor Tor
Posisi berdiri kedua pergelangan tangan di bawah dada, ayunkan tangan keatas dan kebawah sambil menekukkan kedua lutut kemudian kembali ke posisi semula.
Manfaat gerakan dan ini untuk mencegah pikun dini, melonggarkan persendian sekitar lutut dan melatih keseimbangan gerakan tubuh bagian atas, tengah, dan bawah
Mudah kaann.. bisa di praktekkan pelan pelan..Ini dulu yaa... informasi gerakan tarian yang berhubungan dengan kesehatan, untuk menuju gaya hidup yang sehat..
###sumberBukuSehatTanpaObatKimiadenganBEST###
Nusantara Dance Movement And Health
Saman Dance Movement
Turn the left arm upward in, place it in front of the chest of the body forward, the right arm backward with the palm position facing up and the left arm pulled up, do the movement 5 times and reverse it.
The benefits of this movement is to open the nerves in the waist (nerve clamps in the lower body), when starting the movement of breath through the nose as smooth as possible and deep, then held for a moment in the final position for 10 counts and breath in the exhale through the nose and back in position early.
Kecak Dance Movement
Position duduh simpuh with toes in buckling, do like the kecak dance that is, both arms up and two wrists in waving for 5 minutes.
This movement is useful to remove blockage of obstruction around the neck and armpits that cause swelling of the gland in addition to improving immunity or endurance, while doing breathing through the nose.
Tor Tor Dance Movement
Standing position of both wrists under the chest, swing your arms up and down while bending both knees then back to the original position.
The benefits of movement and this to prevent premature senility, loosen the joints around the knee and train balance of upper, middle, and lower body movements
Easy kaann .. can in practice slowly ..
It was once ... information of dance movements related to health, to get to a healthy lifestyle ..
Komentar
Posting Komentar