Aroma Terapi Untuk Pengobatan

Seperti yang saya ceritakan pada artikel yang terdahulu aroma terapi ternyata dapat mengobati beberapa jenis penyakit, metode aroma terapi ini mengunakan bahan utama yaitu minyak esensial . Jenis minyak esensial ini dapat di peroleh dengan jalan ekstraksi atau penyaringan dari kandungan saripati organ tanaman. Walaupun telah terjadi perubahan yang signifikan dalam bidang pengobatan dan lebih berpaling kepada pengobatan yang lebih modern ,namun prakteknya pengobatan dengan metode aroma terapi masih tetap bertahan. Adapun beberapa gangguan kesehatan yang bisa di atasi dengan aroma terapi adalah sebagai berikut: Gangguan Rongga Mulut Gunakan 1 tetes minyak sirih atau minyak pala pada daerah bibir atau rongga mulut yang mengalami seriawan. Sebagai obat kumur, gunakan minyak sirih ,pala, cengkeh yang di encerkan dengan air hangat, cara ini dapat di lakukan setelah makan dan menjelang tidur malam. Anti Muntah Hirupan aroma m...